Mengajari Anak Agar Berani Bersekolah Tanpa Ditemani

Memasuki lingkungan baru pastilah membuat semua orang menjadi kurang nyaman, apalagi untuk anak kecil. Jika tidak dipersiapkan dengan matang anak-anak bisa rewel dan mungkin menolak untuk masuk ke kelasnya karena mereka tiba-tiba merasa takut. Hal ini bisa terjadi karena mereka tidak mengenal siapa-siapa dan merasa asing di tempat baru. Biasanya, hal ini dialami oleh anak … Read more

Serba Serbi Gendongan Bayi yang Aman dan Nyaman

Gendongan adalah perlengkapan yang penting selain popok, karena dengan gendongan ibu bebas membawa anaknya berjalan-jalan tanpa merasa cepat lelah. Bahkan kebanyakan ibu-ibu menggunakan gendongan untuk memberi makan anaknya sambil berjalan-jalan di sekitar rumah, jadi gendongan merupakan salah satu perlengkapan penting yang harus dimiliki orang tua yang baru atau ada bayi baru. Biasanya ibu yang baru … Read more

Tips Ampuh Mengatasi Si Kecil Yang Susah Makan

Hampir semua bunda pasti akan melewati fase ini, susahnya memberikan makan ke si kecil. Biasanya fase ini dimulai di umur-umur 3 menjelang 4 tahun, susahnya memberikan makan ke si kecil bisa membuat bundanya selalu berpikir keras bagaimana cara nya agar si kecil mau makan banyak lagi. Anak yang dulunya gemuk dan makannya banyak berubah jadi … Read more

Tips Mengisi Kegiatan Untuk Si Kecil Saat Berpuasa Agar Tidak Bosan

Setelah sukses mengajarkan anak untuk berpuasa, next task is…..mengisi kegiatan mereka di saat berpuasa. Rata-rata sekolah akan meliburkan atau setidaknya mempotong setengah waktu anak di sekolah, seperti anak saya yang bersekolah di sekolah TK IT dimana yang biasanya bersekolah dari jam 07.00-13.00 jadi 08.00-10.00. Jadi, tugas kitalah mengisi waktu mereka dengan kegiatan yang MENYENANGKAN dan … Read more

Tips Aman Agar Anak Terhindar Dari Penculikan

Berita tentang penculikan anak terdengar dari dulu tapi somehow makin hari berita penculikan semakin marak dan semakin mengkhawatirkan apalagi banyak tersebar video-video yang memperlihatkan bagaimana nekatnya penculik yang menculik anak yang sedang berada bersama ibunya di siang hari dan dikeramaian setelah melihat video itu saya sebagai salah satu orangtua dari 2 orang putri amat sangat … Read more

Yuk, Ajak Si Kecil Mengenal dan Belajar Puasa Sejak Dini…

Alhamdulillah, Ramadhan sudah di depan mata…Ramadhan tahun ini mungkin akan jatuh sekitar tanggal 25-26 mei 2017 berdasarkan kalender, tapi biasanya akan ada pengumuman resmi dari pemerintah mengenai tanggal yang tepat untuk umat muslim melaksanakan puasa. Tidak hanya menjalankan kewajiban sebagai seorang muslim, bulan Ramadhan bisa menjadi ajang silaturahmi antara keluarga jauh atau teman-teman yang jarang … Read more

Ibu-ibu Mari Simak Tips Sukses Mengajarkan Anak Potty Training

Setiap pagi menjemur kasur, karpet, atau bantal bekas ompolan adalah rutinitas yang tidak terhindarkan untuk bunda yang masih mempunyai balita. Selain membuat bunda stres rutinitas ini juga membuat rumah jadi bau pesing…ciri khas rumah yang ada balitanya, itu kata tetangga saya. Tapi siapa yang mau rumahnya berbau ompol, walau sudah mengepel setiap hari, 2x sehari … Read more

Lakukan 5 Hal Ini Agar Air Susu Ibu (ASI) Lebih Banyak

ASI adalah nutrisi terbaik untuk bayi, memberikan ASI secara eksklusif sangat disarankan karena dapat memenuhi imunitas alami pada bayi dan kandungan nutrisi ASI juga dapat membantu pertumbuhan bayi secara optimal. Bahkan ASI juga dapat meningkatkan perkembangan kecerdasan pada anak, tapi ibu kita selalu menyarankan untuk memberikan kerokan pisang ke bayi yang baru berusia 3 bulan … Read more

8 Tips Menjadi Ibu Rumah Tangga Yang Bahagia Tanpa Stress

Stress adalah penyebab utama seorang stay home mom atau ibu rumah tangga merasa cepat merasa stress dan sangat gampang marah karena hal-hal kecil, atau istilahnya”kurang piknik”. Saya sebagai salah satu ibu rumah tangga yang setiap hari berkutat dengan hal yang sama dan kegiatan yang sama hampir setiap hari, pastilah merasakan yang namanya stress dan membuat … Read more