Tips Jitu Agar Anak Suka Makan Sayur

Mengonsumsi makanan bergizi seperti sayur dan buah akan memberikan banyak sekali manfaat untuk tubuh si kecil. Makanan yang seimbang dan bernutrisi dapat bermanfaat untuk perkembangan otak, pertumbuhan yang baik, tidak gampang sakit, dan pertumbuhan gigi. Alasan kenapa anak-anak kurang suka makan sayur terletak pada kesalahan dalam mengolah sayur sehingga menyebabkan sayur menjadi semakin tidak enak … Read more

7 Tips Ampuh Agar Nasi di Rice Cooker Tidak Mudah Basi

Pernahkah Bunda mendapati nasi yang baru semalam dimasak namun sudah berair dan berbau di pagi hari? Saya sering sekali mengalami hal itu, dan akhirnya nasi terbuang sia-sia. Berikut kumpulan tips yang saya dapat dari beberapa ibu-ibu : 1. Rutin memeriksa rice cooker Kabel yang sudah rusak atau komponen dalam rice cooker yang rusak ternyata bisa … Read more

Cara Mencuci Sayur dan Buah dengan Benar dan Aman

Sayur dan buah wajib dicuci sebelum diolah menjadi hidangan ataupun disantap mentah-mentah. Makanan sehat ini dapat menjadi jahat jika tidak dicuci dengan benar yang memungkinkan terkontaminasi dengan kuman. Mungkin masih terdapat sisa pestisida atau bakteri yang menempel pada sayur dan buah yang dijual di supermarket atau pasar. Hal tersebut dapat memicu gejala keracunan untuk sistem … Read more

Tips Dan Trik Mengolah Daging

Sehubungan dengan Iduladha atau Hari Raya Kurban yang dirayakan oleh setiap muslim, ini adalah saat yang tepat untuk membahas tips dan trik yang berhubungan dengan daging. Sebagian besar orang di berbagai kalangan sedang menikmati daging. Agar Anda tidak salah dalam mengolahnya lebih baik baca dulu tips dan triknya berikut ini  : 1. Daging dibersihkan Daging … Read more

Begini Cara Memanfaatkan Sisa Susu Jadi Makanan Spesial

Saya termasuk bunda yang memiliki stok susu UHT atau susu dalam kemasan dalam jumlah yang cukup banyak, 1-2 karton yang ukuran 1000 ml setiap bulannya karena saya memiliki 2 anak. Mood anak saya tidak bisa ditebak. Terkadang dalam satu bulan bisa tidak habis, mereka sering tidak mood untuk minum susu. Sehingga susu yang tersisa terbuang … Read more

Kenali Perbedaan Susu UHT dan Susu Pasteurisasi (Fresh Milk)

Selama ini, ada tiga jenis susu yang sering masyarakat konsumsi, yaitu susu bubuk, susu kental manis dan susu cair. Dari ketiga jenis tersebut, kandungan gizi pada susu dalam bentuk cair lebih tinggi dibanding jenis susu lainnya karena melalui pengolahan dengan suhu yang tinggi dalam waktu singkat. Untuk mengetahui dengan pasti terkait mana yang lebih baik … Read more

Camilan Sehat Saat Mudik

Keripik dan minuman ringan adalah pilihan favorit saat kita sedang dalam perjalanan jauh seperti mudik lebaran. Selain untuk tetap membuat kita kenyang, makan saat dalam perjalanan juga bisa untuk mengurangi rasa bosan di perjalanan. 1. Silky Pudding Makanan yang sehat tapi tetap segar dan enak, apalagi kalau bukan Silky Pudding. Anda  bisa membawa Silky Pudding dengan … Read more

Hindari Ini Untuk Menu Berbuka Puasa

Saat berbuka puasa sering kali kita tidak terlalu terpikir kan makanan berbuka puasa seperti apa yang baik kita makan untuk tubuh kita, kita lebih sering memilih makanan berdasarkan kesukaan dan kondisi cuaca pada saat itu. Seharusnya makanan yang kita makan kita hanya untuk mengisi perut setelah berpuasa seharian penuh tapi juga harus memperhatikan makanan-makanan apa … Read more

5 Resep Pilihan Segar Untuk Berbuka Puasa

Mendekati bulan Ramadan, yuk mulai rencanakan menu segar berbuka puasa. Hemat.id akan memberikan 5 resep pilihan khusus untuk Anda sebagai menu berbuka puasa. Anda dapat mempersiapkan bahan-bahan untuk resep berikut ini sebelum promo-promonya berakhir! Baca juga artikel: Tips Hemat di Bulan Ramadhan 1. Sop buah Sop buah tentu enak disantap sebagai makanan pembuka saat berbuka … Read more

Dessert Baru yang Anda Pasti Suka: Silky Pudding

Dessert ini wajib Anda coba! PT Forisa Nusapersada, mengeluarkan produk baru yaitu hidangan pencuci mulut yang sangat mudah untuk dibuat. Sebelumnya, PT Forisa Nusapersada telah berhasil dengan  berbagai merk dessert seperti  Nutrijell. Seusai memproduksi berbagai varian agar-agar dan jelly, kini hadir salah satu dessert yang cukup populer yaitu Silky Pudding. Pernahkah Anda mendengar hidangan yang … Read more