Tips Memilih Elektronik yang Cocok sebagai Hadiah sesuai Gaya Hidup Pasangan

Masih dalam bulan kasih sayang, salah satu cara untuk merayakannya adalah dengan memberikan hadiah spesial di hari istimewa ini. Hadiah berupa bunga ataupun cokelat mungkin sudah biasa ya. Sudah saatnya Anda memberikan hadiah berupa barang yang lebih bermanfaat dalam jangka panjang dan sesuai dengan gaya hidup pasangan. Anda bisa coba memberikan alat elektronik sebagai hadiah … Read more

Tips dan Trik Memilih Hadiah Furnitur untuk Orang Tersayang

Mencari hadiah terbaik untuk orang tersayang bisa menjadi rumit. Kaum adam yang sudah memiliki pasangan pasti sedang kebingungan akan hadiah  untuk orang tersayang. Eits tapi apakah selalu kamu pria yang memberi hadiah ke wanitanya? Ternyata tidak loh, hadiah Valentine yang diberikan wanita ke pasangannya pun sekarang sudah menjadi hal yang lumrah. Hadiah coklat, bunga dan … Read more

Panduan Memilih Cokelat yang Cocok untuk Hadiah

Menghitung hari nih menuju momen Valentine. Apakah anda termasuk yang merayakannya sahabat hemat? Valentine yang merupakan perayaan momen kasih sayang biasanya identik dengan saling memberi cokelat ataupun hadiah sebagai bentuk pernyataan sayang. Jika anda mencari ide hadiah istimewa lain untuk merayakan Valentine, anda bisa cek artikel di link di bawah ini Baca juga : Selain … Read more

Selain Oven, Rekomendasi Alat Pemanggang hingga Alat Bakar Sosis untuk Rayakan Tahun Baru

Kumpul keluarga dan teman menjadi momen tepat yang patut dilakukan ditambah dengan jamuan hidangan lezat sebagai pelengkap kumpul keluarga saat tahun baru. Hidangan khas natal dan tahun baru ternyata bermacam macam loh, tidak hanya kue kering saja. Karena natal mendekati tahun baru maka dengan BBQan bersama keluarga sepertinya akan lengkap yah. Anda bisa membuat hidangan … Read more

Pilihan Kacang dan Cemilan Sehat yang Cocok untuk Nonton Bola

Nonton bola memang lebih seru kalau ditemani berbagai cemilan supaya tetap bertenaga meskipun harus begadang. Apalagi akhir-akhir ini sedang ramai Piala Dunia 2022 yang membuat para pecinta sepak bola tidak ingin ketinggalan siarannya. Nonton dimanapun dan kapanpun pastinya lebih asyik sambil ngemil. Akan tetapi, tanpa disadari cemilan yang kita konsumsi bisa berdampak pada kesehatan tubuh … Read more

Rekomendasi Kopi Yang Bisa Untuk Begadang Saat Nonton Bola

Pesta bola dunia sudah mulai nih Sahabat Hemat. Siapa nih yang menunggu momen besar ini? Selain cemilan, kopi pastinya menjadi salah satu starter pack yang melengkapi momen begadang saat nonton bola ya. Jangan lupa mencari kopi favoritmu di hemat.id yuk! Banyak promo harga miring untuk berbagai jenis pilihan kopi. Baca juga Rekomendasi Smart TV 32 … Read more

Kena Hujan Harus Keramas? Berikut Hal yang Harus Dilakukan Setelah Kehujanan

Akhir-akhir ini kondisi cuaca memang tidak bisa diprediksi. Bisa saja hari ini cuacanya panas, namun keesokan harinya tiba-tiba turun hujan lebat. Perubahan cuaca inilah yang terkadang membuat kita lupa untuk mempersiapkan perlengkapan pelindung seperti payung atau jas hujan untuk dibawa sebelum bepergian. Sampai akhirnya hujan turun, tanpa alat pelindung diri kita menerobos hujan karena dikejar … Read more

Hal yang Harus Dilakukan Ketika Mabuk Perjalanan Saat Naik Bus atau Mobil

Menempuh perjalanan jauh baik itu dalam ataupun keluar kota, bisa menggunakan mobil pribadi atau bus. Jika ingin lebih nyaman, biasanya seseorang akan memilih untuk naik mobil pribadi. Namun, justru bisa lebih praktis dan hemat saat bepergian naik bus. Kedua kendaraan ini sama-sama memiliki manfaat untuk menempuh perjalanan jauh lebih efisien. Baik naik mobil ataupun bus, … Read more

Pilihan dan Cara Memasak Sayuran yang Cocok untuk Diet, Bikin Cepet Kurus!

Makan sayur saat diet adalah sebuah kewajiban untuk kita yang sedang ingin menurunkan berat badan. Sayuran merupakan makanan bernutrisi yang kaya akan serat. Jika kekurangan serat, bisa beresiko gangguan pencernaan seperti susah BAB bahkan menyebabkan kenaikan berat badan. Kandungan serat pada sayur sangat bagus untuk kesehatan pada saluran cerna, membuat kenyang lebih lama, dan bisa … Read more

Ide Lomba Online Unik untuk Memperingati Hari Kemerdekaan Indonesia

Beberapa sekolah mulai menerapkan pembelajaran jarak jauh kembali, bahkan sebagian kantor mulai beraktivitas secara WFH. Hal ini disebabkan karena meningkatnya jumlah kasus COVID-19. Menurut Satuan Tugas Penanganan COVID-19, per 02 Agustus 2022 terjadi penambahan kasus baru sekitar 5.827 kasus. Sayang sekali, padahal perayaan hari kemerdekaan sudah tinggal menghitung hari. Dan sudah menjadi kebiasaan masyarakat Indonesia … Read more