Perbedaan Sekolah PAUD, TK dan RA

perbedaan sekolah TK dan RA

Sahabat Hemat, banyaknya jenis pendidikan anak usia dini tentunya membuat kita sebagai orangtua perlu selektif dalam memilih. Beberapa contoh pendidikan anak usia dini yang biasa kita kenal dengan istilah PAUD, TK dan RA. Apa yang membedakan sekolah PAUD, TK dan RA? Mana yang paling bagus. Yuk disimak artikelnya. PAUD merupakan satuan pendidikan dari TK dan … Read more

Takaran Kaldu Tulang untuk MPASI

takaran kaldu MPASI

Kaldu tulang biasanya diberikan sebagai campuran pada makanan pendamping ASI (MPASI). Karena selain nutrisinya bagus untuk bayi, kaldu ini dapat memberikan rasa gurih alami yang lezat pada hidangan. Saat memberikan kaldu tulang pada MPASI si kecil, penting untuk orang tua tetap memperhatikan takaran yang tepat sesuai dengan usia mereka. Hal ini bertujuan agar nutrisi yang … Read more

Pilihan Tayangan Edukasi untuk Anak

tayangan edukasi yang mendidik untuk anak

Memberikan tontonan untuk anak perlu pertimbangan yang bijak mulai dari usia anak, jenis tayangan dan manfaatnya. Ada banyak tayangan yang dapat mengedukasi, namun perlu kita pelajari apakah tayangan tersebut baik untuk perkembangan si kecil. Sebagai referensi, saya mempelajari beberapa konten edukasi dari para psikolog dan dokter anak yang dibagikan di media sosialnya. Ada beberapa tayangan … Read more

Cara Menghangatkan ASI dari Kulkas Agar Nutrisi Terjaga

Bagi orangtua yang memberikan ASI melalui metode pumping, penting bagi Anda untuk mengetahui bagaimana cara menghangatkan ASI yang praktis dan baik tentunya agar nutrisi ASI tetap terjaga. Tujuan menghangatkan ASI selain karena bayi menyukai ASI hangat (seperti ASI saat menyusu langsung), juga untuk mencampurkan kandungan ASI yang terpisah karena dibekukan. Anda bisa menghangatkan ASI dari … Read more

Kalkulator Masa Subur & Kalender Masa Subur 2024

Memahami siklus menstruasi dan masa subur sangat penting bagi pasangan yang ingin memiliki anak. Dengan memantau siklus menstruasi Anda, membantu mengetahui masa subur, sehingga peluang kehamilan meningkat. Pada artikel ini, kami menyediakan kalkulator interaktif untuk memudahkan Anda menghitung masa subur Anda melalui metode kalender. Berikut kalkulator masa subur yang bisa Anda gunakan. Apa itu masa … Read more

5 Keunggulan MacBook Air yang Membuatnya Jadi Pilihan Terbaik

Anda mungkin sudah tidak asing lagi dengan keunggulan MacBook Air yang membuatnya menjadi salah satu laptop paling diminati di pasaran. Dengan teknologi dan desain yang canggih, MacBook Air berhasil menggoda hati banyak individu. Dalam artikel ini, kami akan membahas 5 keunggulan MacBook Air yang membuatnya begitu istimewa. Keunggulan MacBook Air Apa saja keunggulan dari MacBook … Read more

Menu Bekal Sekolah Anak yang Sehat untuk Seminggu

Dua minggu lalu, saya dan si kecil mengikuti open house di sebuah sekolah dalam rangka PPDB (Penerimaan Peserta Didik Baru). Vibe para orang tua mencari sekolah terbaik terasa kuat. Menjadi orang tua yang anaknya akan memasuki lingkungan baru rasanya campur aduk, ya Buibu. Terkait mencari sekolah, saya cukup concern dengan jam masuk dan pulang sekolah karena berhubungan … Read more

Tips Memilih Susu UHT untuk MPASI

Saat sedang mencari inspirasi menu MPASI, saya pernah mendapati resep MPASI yang dikreasikan dengan bahan dasar susu UHT. Saya jadi bertanya-tanya apakah susu UHT aman dijadikan bahan campuran MPASI? Seperti yang sudah kita ketahui bahwa MPASI adalah singkatan dari Makanan Pendamping ASI. Bayi bisa memulai MPASI atau mulai belajar makan dari usia enam bulan atau … Read more

Bahan Panci yang Aman untuk Membuat MPASI

Setelah melewati fase menyusui yang cukup challenging untuk beberapa orang (saya sih lebih tepatnya hehe), maka fase berikutnya dalam pengasuhan bayi yang akan dilalui adalah masa MPASI. Untuk beberapa orang yang sudah melewatinya, fase MPASI lumayan terasa seperti tes mental sih, iya nggak Bunda? Tapi memang menjalani apapun tanpa memiliki ilmunya akan membuat prosesnya menjadi … Read more

10 Merek Susu Ibu Hamil Terbaik: Perbandingan dan Kelas Harganya

Mempunyai momongan merupakan suatu hal yang paling ditunggu-tunggu oleh setiap orang tua. Namun, ada hal yang selalu menghantui para orang tua di saat masa-masa kehamilan, yakni terpenuhinya gizi calon ibu. Bahkan sejak mempersiapkan kehamilan hingga proses menyusui setelah bayi lahir. Nutrisi Apa yang Dibutuhkan untuk Ibu Hamil? Calon ibu perlu memerhatikan asupan makanan demi mendukung … Read more