Pertolongan Pertama Di Rumah Yang Wajib Diketahui Para Moms

Menjadi seorang ibu tidak perlu harus tahu semuanya, karena ibu juga seorang manusia biasa…well benar sekali. Tapi pada kenyataannya seorang ibu membutuhkan pengetahuan dasar dari semua hal, sering kali terjadi karena ketidaktahuan seorang ibu hal yang sepele bisa menjadi parah. Seorang ibu memang dituntut memiliki kemampuan dasar dari semua hal, menjahit, mekanik, membetulkan sepeda, memasak … Read more

Agar Kesehatan Mata Anak Selalu Terjaga di Era Digital

Anak-anak zaman now sangat lekat dengan gadget, apalagi handphone. Hal ini membuat para moms pasti memiliki kekhawatiran mengenai kesehatan mata sang buah hati. Apalagi jika para moms yang memiliki anak balita yang sudah terlanjur kecanduan gadget. Salah satu moms itu adalah saya, ketakutan terbesar saya adalah mereka memiliki masalah mata seperti kelelahan pada mata (astenopia), … Read more

Musim Hujan Tiba? Jaga Kesehatan Keluarga Dengan Tips Berikut

Pagi cuaca panas sekali dan di sore hari tiba-tiba cuaca berubah menjadi dingin lalu hujan deras, perubahan cuaca seperti ini tentu saja akan membuat penurunan ketahanan tubuh pada orang baik dewasa apalagi anak-anak. Penyakit yang umumnya timbul pada cuaca seperti ini biasanya flu, demam, batuk, masuk angin, dan lain-lain. Berikut beberapa kiat agar tubuh tetap … Read more

Kurang Diminati, Inilah Rahasia Kesehatan Di Dalam Oatmeal

Oat adalah bijian sereal utuh, yang setiap bagiannya yaitu kulit ari, bakal biji, dan endosperma mengandung nutrisi penting yang bermanfaat untuk kesehatan. Sayangnya makanan sehat seperti oatmeal belum populer di lidah masyarakat indonesia karena rasanya yang hambar, sedangkan masyarakat indonesia suka sekali dengan rasa makanan yang memiliki rasa yang tajam. Kurangnya informasi mengenai si oatmeal … Read more

Tips Menurunkan Berat Badan Saat Puasa Yang Efektif

Ketika kita menjalankan puasa tubuh logikanya seharusnya menjadi lebih ramping atau ideal, karena waktu makan yang dipangkas hanya menjadi dua kali dalam sehari. Dan saat puasa kita mendapatkan akan mendapatkan sumber energi dari dua tempat, yaitu sumber energi yang berasal dari liver dan otot sebagai sumber energi utama dan sumber energi kedua dari lemak tubuh … Read more

Tips Menjaga Nafas Tetap Segar Selama Puasa

Saat kita berpuasa mulut kita dalam keadaan kering yang menyebabkan kuman penyebab bau mulut gampang sekali berkembang biak, untuk menjaga bau mulut tetap segar tentulah dengan menggosok gigi tapi karena ditakutkan tertelan kebanyakan orang lebih memilih menggosok gigi setelah menyelelesaikan makan sahur. Dan tidak menggosok gigi atau berkumur-kumur dengan mouthwash saat berpuasa, tapi ada beberapa … Read more

Sering Mengkonsumsi Gorengan? Simak Tips Berikut Agar Tetap Sehat

Saat makan, gorengan seperti tempe goreng, tahu goreng, bakwan, dan lain-lain pastilah tersedia di meja makan kita. Apalagi jika kita yang memang sudah terbiasa makan gorengan dari kecil maka makan tanpa gorengan rasanya makan kurang nikmat. Rasanya yang gurih, renyah, apalagi disajikan selagi panas adalah daya tarik yang sulit ditolak. Dimakan saat santai maupun menemani … Read more

Manfaat Mengejutkan Puasa Untuk Kesehatan Tubuh

Secara umum puasa adalah kegiatan yang dilakukan dengan sukarela dilakukan dengan berpantang dari makanan, minuman, atau keduanya, kegiatan intim suami istri dan perbuatan buruk serta dari segala hal yang membatalkan puasa pada satu waktu. Puasa dalam islam dilakukan dalam rangka menunaikan kewajiban yang harus dilakukan di bulan Ramadhan. Inti dari maksud dan tujuan puasa itu … Read more

Tetap Bugar Dengan Olahraga Saat Puasa, Why Not…!!!

Selain mencari pahala yang tdak terhingga beribadah puasa juga di jadikan moment “penurunan berat badan” bagi sebagian orang. Tapi,  setelah menjalankan puasa selama 1 bulan yang terjadi malah bukannya berat badan menjadi turun malah saat puasa (kebanyakan para wanita) berat badannya jadi naik. Pasti bunda-bunda sudah tahu penyebabnya? iya benar, saat berbuka kita cenderung makan … Read more

Tetap Bugar Dengan Olahraga Ala Ibu Rumah Tangga

Untuk Ibu rumah tangga untuk mengatur waktu untuk diri sendiri amatlah susah, oleh karena itu kebanyakan ibu rumah tangga terlihat kusam dan jarang sekali merawat diri, padahal itu bukanlah keinginan mereka. Ibu rumah tangga ingin juga mempunyai tubuh bagus, wajah berseri, dan selalu terlihat segar. Selain untuk suami, tentulah semua itu untuk ibu rumah tangga … Read more